Setiap kali anda mengakses file di komputer, sistem akan mencatat tanggal dan jam saat file tersebut diakses. catatan disimpan di 2 tempat : Master File Table( MFT ) dan di direktori tempat file tersebut berada. Di windows
Solusi atas permasalahan ini, anda dapat mematikan pencatatan waktu akses. caranya :
- Klik tombol Start button, lalu ketik comand prompt di kolom pencarian diakhiri dengan menekan tombol ( enter )
- Command Prompt akan muncul pada bagian atas menu start. Klik kanan shortcut yang muncul dan pilih menu ( Run as Administrator ).
- Setelah Command Prompt terbuka dalam mode administrator, anda sudah bisa mengakses aplikasi NTFS configuration utility dalam kendali penuh. Pada layar prompt , ketikkan “ fsutil behavior set disabletastaccess 1” diakhiri dengan menekan ( enter )
- Tutup jendela command prompt dan restart komputer anda untuk merasakan perubahan. Trik ini bukannya tanpa efek samping. Jika anda menggunakan aplikasi yang memanfaatkan fitur ini untuk mendapatkan informasi kapan file diakses terakhir kali, aplikasi tersebut mungkin akan gagal bekerja.
0 komentar:
Posting Komentar